Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan di Rumah

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan di Rumah - Banyak orang ingin memiliki tubuh langsing, namun sayangnya mereka tidak punya waktu untuk melakukannya. Karena mereka adalah orang sibuk. Maka dari itulah mereka butuh yang namanya cara menurunkan berat badan di rumah  dengan tepat, setidaknya ini tidak akan membuat mereka membutuhkan banyak waktu untuk menurunkan berat badan mereka tanpa harus keluar rumah. Tapi seperti apakah caranya?

cara menurunkan berat badan di rumah
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan di Rumah

Berikut ini adalah bagaimana cara menurunkan berat badan di rumah  yang harus dicoba untuk mendapatkan berat badan yang ideal, antara lain:

Yang pasti dengan latihan di rumah inilah waktu anda lebih banyak, dan anda bisa menggunakan beberapa fasilitas yang ada di rumah tanpa harus mengeluarkan uang lebih banyak lagi. Karena kini anda bisa menggunakan perabotn di rumah seperti kursi, meja, sofa atau dinding untuk membuat berat badan anda menjadi turun.
Mau tahu seperti apakah caranya?

Luangkan waktu walau hanya satu menit
Cara yang pertama, anda harus melakukan olah raga tersebut setidaknya selama 1 menit setiap hari. Sementara untuk jumlah pengulangan olah raganya berapa kali itu tidak menjadi masalah. Yang pasti anda harus melakukan latihan tersebut di setiap menit anda memiliki waktu senggang.

Lakukan pemanasan
Pemanasan adalah salah satu bagaimana cara menurunkan berat badan di rumah  yang harus dilakukan sehingga anda tidak akan cidera saat memulai berolah raga tersebt. Setidaknya dengan emanasan inilah alirah darah ke seluruh otot akan semakin lancar.

Mulai berlatih
Beberapa latihan untuk program penurunnan berat badan di rumah yang bisa anda coba adalah push-ups, squat, dips trisep, lunges, siku berlawanan dengan sit-up lutut dan tikungan miring. Dengan melakukan cara itulah maka lemak di dalam tubuh akan mulai mengikis. Setidaknya cobalah untuk berlatih selama 1 menit, sedangkan sisanya dari 30 detik sampai dengan 60 detik itu gunakan untuk beristirahat.


Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan di Rumah

Yang pasti anda harus terus mengulangi dari siklus ke awal dan mulai lagi seperti sirkuit sehingga anda bisa mendapat latihan  yang besar. Berikut adalah latihan yang harus Anda coba, antara lain:

Push Ups
Push up adalah salah satu bagaimana cara menurunkan berat badan di rumah  yang paling mudah. Disinilah bahu, lengan, punggung atas dan juga inti anda akan bekerja semuanya. Sehingga badan anda akan makin bugar. Untuk pemula, anda bisa melakukan modifikasi terhadap latihan ini dengan cara memulainya dengan lutut di tanah atau Anda dapat melakukannya sambil berdiri dinding sampai anda benar – benar siap untuk melakukannya.

Nah, itu tadi adalah bagaimana cara menurunkan berat badan di rumah  yang bisa anda coba tanpa harus mengeluarkan banyak biaya dan waktu.  Simple kan?

0 komentar